Jokowi: Sesuai Prediksi Kasus Covid-19 Dekati Puncak pada Juli 2022

Senin, 14 Februari 2022 | 12:18 WIB Last Updated 2022-02-14T10:03:41Z

 


Kabarpendidikan.id
 Kemarin, kasus penyebaran Covid-19 di Indonesia mencapai 55.209 kasus. Joko Widodo Presiden RI mengungkapkan bahwa angka ini menunjukkan bahwa Indoensia hampir mencapai 15 Juli 2022 sesuai perkiraan.

"Sesuai perkiraan kami, penyebaran Covid-19 di Indonesia sudah mendekati puncaknya seperti tahun lalu," ujar Jokowi mrlslui akun instagramnya, Minggu (13/2).

Ia menambahkan bahwa virus Covid-19 varian Omicron memang memiliki tingkat penyebaran yang lebih tinggi dibandingkan varian terdahulu. Namun tingkat keparahannya masih lebih tinggi varian sebelumnya.

"Memang penyebarannya varian Omicron ini lebih tinggi ya. Tapi persentase tingkat fatalutasnya masih lebih rendah dari pada delta," tuturnya.

Maka dari itu ia mengimbau masyarakat Indonesia untuk tetap tenang namun waspada terhadap Covid-19 ini. Selain itu diimbau untuk melakukan vaksin booster di wilayah setempat.


(DYL)
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Jokowi: Sesuai Prediksi Kasus Covid-19 Dekati Puncak pada Juli 2022

Trending Now

Iklan

iklan